Friday, May 4, 2018

Prediksi Liga - Stoke vs Crystal Palace 05 Mei 2018


Pertarungan sengit akan tersaji di pekan-37 Premier League ketika Stoke City bertemu Crystal Palace yang akan saling sikut demi menjauh dari zona merah di Bet365 Stadium, Sabtu (5/5/18) malam WIB. Siapakah yang lebih berpeluang menang di laga ini? Simak prediksi Stoke City vs Crystal Palace berikut ini.

Dari segi posisi, Stoke lebih terancam akan turun kasta di Premier League musim ini karena mereka hingga pekan ke-36 masih berkutat di posisi dua terbawah, yakni 19 dengan mengumpulkan 30 poin. Meski sudah berganti pelatih dari Mark Hughes hingga Paul Lambert, sayangnya penampilan The Potters tak mengalami perubahan.

Mereka tak pernah menang dalam 12 pertandingan terakhir di liga dan menelan lima kekalahan serta sisanya hanya bermain imbang. Tim yang dikapteni Ryan Shawcross ini berjarak tiga poin saja dari zona aman milik Swansea City, yang sayangnya mengantongi satu laga lebih banyak.

Peluang untuk tetap bertahan di Premier League terbuka lebar bagi Palace, dimana mereka saat ini duduk di posisi ke-11 dengan mengoleksi 38 poin atau enam poin di atas posisi ke-18 Southampton. Hal itu berkat performa apik di enam pertandingan terakhir, pasukan Roy Hodgson hanya kalah sekali dan menuai tiga kemenangan serta sisanya berujung seri.

Bukan tidak mungkin pasukan Roy Hodgson bisa tembus sampai posisi sepuluh besar. Itu akan menjadi tujuan utama mungkin bagi tim yang bermarkas di London ini, tim yang sempat kalah tujuh kali beruntun di awal-awal kompetisi.

PEMAIN KUNCI

Xherdan Shaqiri


Masalah utama Stoke City musim ini tidak adanya striker haus gol yang mampu mengangkat performa tim. Mereka masih mengandalkan ujung tombak kawakan yang hanya mampu mencetak empat gol, torehan yang justru lebih sedikit dari yang dimiliki winger cukup agresif mereka, Xherdan Shaqiri. Pemain internasional Swiss ini mengoleksi tujuh gol dan enam assists sejauh ini dari 34 laga yang dimainkannya, jadi mengapa dialah kunci permainan The Potters musim ini. Pergerakan yang selalu aktif sepanjang laga, menjadi inti serangan Stoke dan diharapkan dia bisa perform di laga ini.

Wilfried Zaha


Belakangan, lulusan akademi Manchester United ini semakin menarik perhatian berkat penampilan impresifnya. Wilfried Zaha menjadi salah satu kunci permainan The Eagles musim ini, khususnya sejak ditangani Hodgson. Dia menjadi pencetak gol terbanyak kedua di klub dengan koleksi delapan gol dan torehan tiga assist semakin melengkapi pengaruh apa yang sudah diberikannya selama ini. Palace harus berjuang untuk mempertahankannya musim depan karena dia sudah menjadi incaran beberapa klub Inggris lainnya.

PREDIKSI SUSUNAN PEMAIN STOKE CITY VS CRYSTAL PALACE

Stoke City XI (4-4-2): Jack Butland; Erik Pieters, Kurt Zouma, Ryan Shawcross, Moritz Bauer; Xherdan Shaqiri, Badou Ndiaye, Joe Allen, Ramadhan Sobhi; Biram Diouf, Peter Crouch

Crystal Palace XI (4-4-2): Wayne Hennessey; Patrick van Aanholt, Mamadou Sakho, James Tomkins, Joel Ward; Ruben Loftus-Cheek, Yohan Cabaye, Luka Milivojevic, James McArthur; Wilfried Zaha, Andros Townsend

Melihat sisi mentalitas, jelas Palace lebih unggul untuk bisa memenangkan laga ini ketimbang Stoke. Dan dari rekor head to head dalam enam pertandingan terakhir di semua ajang, Palace meraih lima kemenangan termasuk di pertemuan pertama musim ini. Sementara Stoke terakhir kali menang di kandang musim lalu dengan skor 1-0.

Prediksi Liga - Stoke vs Crystal Palace
Skor Bola : ( 3 - 1 )

 Agen Sbobet, Agen Bola Terpercaya, Agen Casino, Agen Togel, Agen Tangkas, Agen Sabung Ayam, Prediksi Bola, Berita Bola