Tuesday, November 6, 2018

Prediksi Liga : Juventus vs Manchester United 08 November 2018 Liga Champion


Laga kedua tim ini dijadwalkan berlangsung pada tangga 08 November 2018 Pukul 03:00 WIB di Allianz Stadium.

Setelah meraih kemenangan 3-1 saat menjamu Cagliari di Serie A, Cristiano Ronaldo dkk harus kembali menjamu Manchester United di pertengahan pekan kali ini dalam laga group H Liga Champions 2018/2019.

Juventus dan Manchester United saat ini berada di posisi satu dan dua kalsemen group. Namun wakil dari Italia itu hanya butuh satu kemenangan lagi untuk memastikan diri sebagai juara group dan lolos ke babak berikutnya.

BERITA MENARIK JUVENTUS VS MANCHESTER UNITED

  • Sebelum laga ini, Manchester United sudah tiga kali berhadapan dengan Juventus. Setan Merah berhasil meraih dua kemenangan dan menelan satu kekalahan.
  • Mantan gelandang Juventus, Paul Pogba akan menjalani laga untuk kedua kalinya berhadapan dengan mantan klubnya.
  • Manchester United mencatat clean sheets pada dua laga Liga Champions musim ini. Pada dua pengalaman sebelumnya, yakni 2008-2009 dan 2010-2011, Manchester United bisa menggapai final ketika gawang mereka tak kebobolan dalam tiga pertandingan di fase grup musi itu.
  • Pemain Manchester United, Marcus Rashford mencatat 9 tendangan tapi belum mencetak gol. Ia hanya kalah dari pemain Ajax Amsterdam, Hakim Ziyech.
  • Marcos Rojo belum tampil sejak Piala Dunia 2018, tetapi berada di bangku cadangan melawan Everton. Jesse Lingard dan Alexis Sanchez juga kembali dari cedera untuk menjadi bagian dari skuat.
  • Maroune Fellaini, Antonio Valencia, Scott McTominay, Phil Jones, dan Diogo Dalot absen karena cedera yang memaksanya untuk menjalani perawatan medis.
  • Juventus hanya dua kali kalah pada 24 laga terakhir fase grup Liga Champions, yakni 15 menang dan 7 seri. Dua kekalahan terjadi ketika Juventus bersua tim asal Spanyol.
  • Cristiano Ronaldo mencetak lima gol dan 2 assist pada enam pertandingan terakhir di pentas Liga Champions ketika bersua mantan timnya.
  • Emre Can, Giorgio Chiellini, dan Federico Bernardeschi kemungkinan akan absen dalam laga kali ini karena cedera. Sementara Massimiliano Allegri sudah bisa menurunkan Mario Mandzukic dan Sami Khedira sejak menit awal.
  • Paulo Dybala yang menjadi pembedah dalam pertemuan pertama Setan Merah dan Juventus kemungkinan besar akan memulai laga dari bangku cadangan. Posisinya akan digantikan oleh Douglas Costa.

Untuk menambah keyakinan dalam menentukan tim yang akan meraih poin penuh dalam pertandingan kali ini, LagaSepakBola telah menyediakan data statistik pertandingan terakhir kedua tim.

Prediksi Susunan Pemain Juventus vs Manchester United :

Juventus : Cristiano Ronaldo, Paulo Dybala, Juan Cuadrado, Blaise Matuidi, Miralem Pjanic, Rodrigo Bentancur, Alex Sandro, Giorgio Chiellini, Leonardo Bonucci, Joao Cancelo, Wojciech Szczesny.

Manchester United : David De Gea, Ashley Young, Chris Smalling, Victor Nilsson Lindeloef, Luke Shaw, Paul Pogba, Nemanja Matic, Marcus Rashford, Juan Mata, Anthony Martial, Romelu Lukaku.

Head To Head Juventus vs Manchester United
24/10/18 Manchester United 0-1 Juventus
25/02/03 Juventus 0-3 Manchester United
19/02/03 Manchester United 2-1 Juventus

Lima Pertandingan Terakhir Juventus
04/11/18 Juventus 3-1 Cagliari
27/10/18 Empoli 1-2 Juventus
24/10/18 Manchester United 0-1 Juventus
20/10/18 Juventus 1-1 Genoa
06/10/18 Udinese 0-2 Juventus

Lima Pertandingan Terakhir Manchester United
03/11/18 Bournemouth 1-2 Manchester United
28/10/18 Manchester United 2-1 Everton
24/10/18 Manchester United 0-1 Juventus
20/10/18 Chelsea 2-2 Manchester United
06/10/18 Manchester United 3-2 Newcastle

HANDICAP
Juventus vs Manchester United 08 November 2018
( 0 : 1 )

OVER/UNDER
Juventus vs Manchester United 08 November 2018
( 2 1/2 )

PERSENTASE WIN
Juventus vs Manchester United 08 November 2018
( 55% – 45% )

Prediksi Liga - Juventus vs Manchester United
Skor Bola : ( 3 - 1 )